Kupu-kupu
Klasifikasi kupu-kupu adalah sebagai berikur :
Kingdom :
Animalia
Filum :
Arthropoda
Kelas : Insecta
Ordo :
Lepidoptera
Famili :
Papilionoidea
Genus :
……………………
Spesies :
…………………..
Penggolongan famili kupu-kupu berdasarkan pada pola urat di
sayapnya. Kupu-kupu terdiri dari sekitar 150.000 spesies, selain kupu-kupu
ngengat termasuk golongan yang sama. Kupu-kupu dan ngengat (si rama-rama)
dibedakan atas waktu aktifnya. Kupu-kupu aktif pada malam hari dan ngengat
aktif pada malam hari (nocturnal), kupu-kupu menutup sayapnya ketika sedang
istirahat sementara ngengat membuka sayap ketika sedang istirahat, warna
kupu-kupu juga lebih terang dibandingkan dengan ngengat.
Kupu-kupu tersebar luas hamper di seluruh dunia. Lebar kupu-kupu
bervariasi menurut jenisnya yaitu antara 3 milimeter sampai dengan 25
centimeter. Kupu-kupu hidup selama 1 hari sampai 6 bulan. Kupu-kupu betina
bertelur sebanyak 50 – 1000 butir di atas dedaunan,setelah 1-2 dua minggu telur
menetas dan mengeluarkan larva berbentuk ulat diyang kemudian berkembang
sebanyak3-5 kali sebelum berubah menjadi pupa.
Dari Kristal atau selaputyang menyelubung ulat, keluarlah
kupu-kupu dewasa. Perlu 1 hari hingga 1 tahun bagi ulat untuk bermetamorfosis menjadi
kupu-kupu sempurna
Home